Jika anda mengunjungi Air terjuan Sendang Gile di desa senaru Lombok utara, sempatkan waktu luang anda sebentar untuk melihat sebuah Masjid tertua di Pulau Lombok.Masjid bayan itulah namanya berjarak sekitar 75 km dari arah senggigi, atau dapat ditempuh dengan waktu sekitar 2,5 jam dengan menggunakan kendaraan pribadi.
Menurut sejarah Masjid Bayan di bangun pada abad ke 16 ( umurnya kurang lebih 300 tahun) oleh seorang penyebar agama islam pertama di desa Bayan, beliau bernama Syekh Gaus Abdul Razak.
Sebelum islam masuk ke pulau Lombok khususnya desa Bayan, Masyarakat sekitar memiliki kepercayaan yang masih berpegang teguh dengan 3 ajaran yaitu, agama,adat dan pemerintahan atau disebut juga dengan ajaran wetu telu.
Wetu telu merupakan kepercayaan
asli masyarakat di pulau Lombok(agama yang hampir mirip dengan agama hindu di bali) karena zaman dulu hampir sebagian pulau Lombok di kuasai oleh kerajaan hindu Bali. (kerajaan karang asem).
Nah.?? Apabila anda ingin tahu dan mengenal lebih jauh tentang sejarah masjid ini... ayo datang aja ke Pulau Lombok, Anda juga bisa ikut program paket yang di tawarkan oleh PERAMATOUR.
atau mungkin anda hanya ingin menanyakan informasi mengenai transport, hotel, paket tour,landcruise,komodo trip, tiket pesawat, dll silahkan kirimkan email anda di efoelmambo@gmail.com atau whattaps di 081917215124
website : www.peramatour.com
Best regards
Fahmi